Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

TERDAMPAR DI BELANTARA BATANTA RAJA AMPAT

Gambar
Welcome Raja Ampat at Pelabuhan Rakyat Sorong        Ini trip dadakan, trip yang tidak direncanakan, trip mecampkan semua rutinitas kuliah dan kerja yang mulai memuakan dan terpenting trip teramat rindu dengan Raja Ampat yang tak pernah bosen untuk di eksplore. Kenapa aku begitu antusias bahkan sampai supernekat bolos kuliah padahal sepulang dari Trip ini langsung berhadapan dengan Ujian Tengah Semester ? heheheh ini akbiat racunnya kak Hervil, cowok manis Papua kelahiran Batanta, yang sukses menebarkan racunnya ke otak ku. Tak hanya itu aku tipe orang yang antusias untuk sesuatu yang baru. (Sepert yang pernah aku bahas pada artikel : RAJA AMPAT ISTANA   JUTAAN IKAN NAN UNYU-UNYU   ).                 Untuk menjangkau pulau ini seperti jalur ke Waisai pada umumnya bila kita Backpaker, namun bila kita tamunya papua pradise eco resort cukup sampai Sorong saja, dari sini resort akan mengurus segalanya sampai tiba di sisi lain surga Raja Ampat. Namun berhubung backpaker, sesuai bu

RITUAL 17 AGUSTUS DI SOMBORI MOROWALI SULAWESI TENGAH

Gambar
DIRGAHAYU INDONESIA KU DARI PUNCAK KHAYANGAN SOMBORI             Trip 17 Agustusan dalam rangka memelihara semangat kemerdekaan, sudah menjadi tradisi dalam karir ngebolang ku. Sangat terlambat sich mengulas perjalan kali ini, mengingat kepergian ke surga tersembunyi di sebuah teluk nan eksotis Sulawesi Tengah ini setahun silam. Sulawesi negeri berjuta pesona, mulai dari Utara sampai ke Selatan, baik darat maupun lautan menawarkan keindahan kelas dunia. Namun bagaimana dengan sebuah desa kecil terpencil di kedamain sebuah teluk di pulau Celebes ini?             Kepulaaun Sombori merupakan bagian dari kabupaten Morowali Sulawesi Tengah, namun pintu gerbang untuk masuk ke surga tersembunyi ini lebih dekat melalui Kendari Sulawesi Tengah, dari sinipun masih teramat jauh Gan, belum ada angkutan publik (kapal laut) yang khusus ke Sombori, yang ada hanya kapal nelayan atau kapal chateran khusus Sombori yang kita gunakan waktu berkunjung ke sana. Jika alam bersahabt 6 jam waktu temp

SALAM SUPERB DARI YOS DIVE RESORT LEMBEH SULAWESI UTARA

Gambar
Galaxia pipefish             Setelah puas menikmati kecantikan Uluna yang misterius di Tandano Minahasa dan habiskan malam bertabur bintang di kota Manado saat nya kami beranjak ke Lembeh surganya pencinta macro. Menado begitu luas dikelilingi laut yang mempesona, kotanya terletak di bibir pantai teluk Manado yang super cantik berbalut Gunung-gunung yang membiru di batas cakrawala. Utamanya menu ikan laut, nasi kuning dan klapertar nya bikin kangen, bikin ingin selalu balik lagi, terlebih aku belum pernah menyelam di Bunaken, pantai Malalayang yang katanya, kaya akan biota laut yang unik dan unyu. Kesempatan kali ini kami bertiga fokus belajar photo macro di Lembeh dan refress di Uluna.             Tepat pukul 08.00 WITA kami sudah dijemput oleh driver dari Yos Dive Resort, yakni tempat dimana kami akan habiskan 3 hari 4 malam di sebuah lembah yang masih hijau rapat dengan pohon-pohon menjulang tinggi khas Sulawesi, istimewanya lembah ini terletak di selat Lembeh yang ters