Dragon Komodo...I'm Coming..

Sunset muncul di sela-sela awan, enggan menampakan pesonanya, mengawali  hari ke 4 alias hari terakhir bersama kapal Citra Nur Hidayah. Dengan cepat dan perasaan tak sabar kami mengabiskan sarapan pagi, kuntuk bisa bergegas tracking di Pulau Rinca untuk mencari dan melihat Komodo.
Memasuki Rinca kami di sambut dengan anak komodo yang lagi jalan2 santai di hutan bakau, otomatis smu orang langsung menjadi potografer dadakan membidik objek yang di tunggu. Setelah Lapor di pos jaga dan mendapakan wejengan panjang lebar tentang  Dragon Komodo, kami pun siap untuk tracking di bumi Rinca ini, tak lama berjalan, kami melihat sekimpulan Komodo besar2 yang lagi rebutan daging, di bawah rumah penjaga. Was-was, Serem, Takut, Takjub lihat Komodo menyerbu daging2 yang sudah di cincang oleh pengawas dari atas rumah, komodo2 berdatangan dari sela2 rumput dan pohon...hiiiiiikkksss asli sempet gemetar saat di belakang ada 3-4 komodo datang. Karena sudah di wanti2 agar saat ada komodo mendekat kita gak bole panik, alias hanya diam saja, maka kami pun hanya bias mematung menyaksikan mereka bersarapan pagi.
Puas melihat segerombolan komodo sarapan, kami melanjutkan perjalanan memasuki hutan dan savana pulau rinca, berharap bisa melihat komodo dan satwa serta flora di alam bebas. Dari mulai kerbau makanan utama sang komodo, burung, tempat bertelur komodo, komodo yang lagi bobok2 siang, savana, perbukitan dengan gradasi teluk loh liang membentang selama menelusuri pulau rinca. Tak Terasa 2 jam kami habiskan waktu untuk menyaksikan keajabain alam komodo...
Dermaga Loh Buaya Pintu gerbang Pulau Rinca

Kid Komodo jalan2 santai sambut kedatangan kami

Sarapan Pagi Komodo: daging di cincang

Makanan utama sang predator komodo

Tidur Siang di bawah pohin rindang

Menjelajah savana

Tengkorak sisa makanan komodo
Tak sia-sia perjalanan 4d3n ini, selain dapat pengalaman baru,tapi  juga kelurga dan teman baru multi etnis, rasa cinta yang membuncah terhadap alam indonesia timur yang eksotis buat sakauw ingin balik untuk kembali menjelajahnya. Tentunya rasa syukur dan berjuta cinta untuk Sang Pencita alam semesta.

Komentar

  1. bagus skali blognya..ni Aris poenya ea?

    BalasHapus
  2. Terimaksih Ary Wibowo, iya punya aku,,,,kan berkat kan sapa dulu Guide Master ke Komodonya : my Best Guide Ari Wibowo...miss u

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

CURUG TUJUH SUBANG

CATALINA Si Angggun yang Tertidur Di Birunya Perairan Biak Papua

CATATAN KECIL FESTIVAL TANJUNG WAKA SANANA MALUKU UTARA